Hikayat Ulat dan Kupu-kupu


Setiap malam yang mengagumkan…jika kau tahu…aku mengenangmu…
malam kali ini izin kan aku berkisah untukmu…
sebuah penghargaan dari cinta untuk melupakan kesalahanmu …
untuk mengubah kesakitan menjadi sebuah dugaan akan tujuan muliamu…
untuk salam perpisahan akan cinta yang kupertahankan sejak 3 tahun lalu…bacalah hikayat Ulat dan Kupu-kupu,,,
terinspirasi atas kisahku padamu….

Hikayat Ulat dan Kupu-kupu

laksana daun,,,,yg dititipi telur ulat,,,

sang daun mengasihi telur penuh kesetiaan,,,,telur pun menetas dan butuh makan,…

daun memberi mekan dengan helai daunnya sendiri,penuh pengorbanan,kemudian ulat tersebut menjadi kepompong,yang tak seorangpun tertarik mnerimanya,….

tp daun sanggup,,,,,,

tiba s’atnya ulat keluar dari kepompongny,sebuah kupu-kupu cantik kluar,,,,

Dengan pesonanya,..
mudah baginya mendapat pejantan lain,ia trbang,..ia lupa pada daun,yg mnerimanya apa adanya,,,

namun daun selama 3 tahun ia ditinggal ia tetap ikhlas,,ia berbaik sangka…

dan ternyata kenyataannya kupu-kupu pergi bukan tanpa alasan…
ia pergi dengan membawa serbuk sari dari bunga sang daun..,,,

ia pergi demi kebaikan daun…
tanpa memberi tahu daun akan tujuannya…

sampai sekarang daun tidak pernah tahu,
alasan kenapa sang kupu-kupu yang ia sayangi…pergi begitu saja…

Mereka berdualah cinta sejati itu…..
daun berkorban dengan ikhlas dan selalu berprasangka baik…
kupu-kupu memberi cinta terbaik tanpa pernah memberi tahu ..

oleh : Badawrite

17 respons untuk โ€˜Hikayat Ulat dan Kupu-kupuโ€™

  1. Jiaaaah… kalo diliat dari sudut pandang petani, pasti si daun itu menderita banget… kering kerontang karena digigiti ulat.

    Saya jadi lihat persepsi yang berbeda habis baca ini.
    ^____^
    keren,

  2. Assalaamu’alaykum..
    Hola pemimpi sejati, banner merajut kata sudah jadi, dan banner pemimpi sejati sudah di-update..
    Silahkan update balik, hehe..
    Terima kasih..

Tinggalkan Balasan ke Marchei Riendra Batalkan balasan